Month: November 2025
Page: 3
PADANG SippSumbar.com– Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, menyerukan aksi kolektif dunia Islam untuk mengintegrasikan kekuatan wakaf dengan investasi syariah. Seruan ini disampaikan Mahyeldi saat menjadi pembicara kunci dalam Konferensi Wakaf Internasional 2025 yang digelar di Hotel Truntum Padang, Minggu (16/11/2025). Dalam pidatonya di hadapan ribuan delegasi nasional dan internasional, Mahyeldi menekankan bahwa pertemuan […]
PADANG SippSumbar.com– Guna mendongkrak layanan publik dan memperkuat basis ekonomi masyarakat, Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, secara resmi menawarkan sejumlah proyek strategis dengan nilai fantastis kepada investor wakaf global. Tawaran ini disampaikan Mahyeldi dalam Konferensi Wakaf Internasional 2025 di Padang, Minggu (16/11/2025). Mahyeldi menekankan bahwa konsep wakaf harus bertransformasi menjadi model investasi sosial berkelanjutan. […]
PADANG SippSumbar.com— Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, menegaskan kembali pentingnya mengoptimalkan potensi wakaf sebagai solusi strategis untuk mengatasi tantangan pembangunan di tengah keterbatasan fiskal daerah. Penegasan ini disampaikan Mahyeldi dalam acara Tablik Akbar Subuh Mubarokah di Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al-Minangkabawi, pada Minggu (16/11/2025). Dalam kesempatan tersebut, Gubernur secara khusus menyampaikan apresiasi tinggi […]
PADANG SippSumbar.com– Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Komisi IV, H. Rahmat Saleh, S. Farm. M. IP., menyoroti pentingnya investasi pendidikan dan pemanfaatan sektor kelautan dan perikanan sebagai kunci utama peningkatan kualitas hidup dan pengentasan kemiskinan. Hal ini disampaikan dalam sambutan pembukaan Sosialisasi Bulan Mutu tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Kementerian Kelautan dan […]
PADANG SippSumbar.com– Konferensi Wakaf Internasional (KWI) 2025 secara resmi dibuka di Hotel Truntum, Kota Padang, pada Sabtu (15/11/2025). Acara berskala global ini berlangsung meriah dengan dihadiri ribuan peserta dan puluhan tokoh terkemuka, baik nasional maupun internasional. Pembukaan KWI 2025 ini dihadiri oleh Wakil Presiden RI ke-13, Ma’ruf Amin, Ketua MPR RI, Ahmad Muzani, dan Menteri […]
PADANG, SippSumbar.com– Bagi masyarakat Sumatera Barat, terutama yang tinggal di hiruk pikuk perkotaan seperti Kota Padang, sarapan bukan sekadar ritual pengisi perut. Ini adalah sebuah kebutuhan energi untuk memulai hari, sekaligus momen sosial yang hangat. Dengan keragaman kuliner Minang yang kaya, pilihan menu sarapan di Padang pun tak kalah meriah dan selalu berhasil menarik hati. […]
PADANG, SippSumbar.com- Bagi Anda yang bosan dengan hiruk pikuk kota dan mencari alternatif liburan keluarga yang sejuk, alami, dan ramah kantong, destinasi tersembunyi di pinggiran Kota Padang ini wajib masuk dalam daftar kunjungan Anda: Sungai Lubuk Lukum di Lubuk Minturun, Koto Tangah. Hanya berjarak sekitar 17 Km dari pusat Kota Padang, Lubuk Lukum menawarkan suasana […]
AGAM SippSumbar.com— Upaya Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) dalam mendorong peremajaan (replanting) kelapa sawit rakyat mulai menunjukkan hasil positif. Setelah empat tahun, kebun sawit hasil program replanting kini mulai panen perdana. Momentum ini ditandai dengan panen perdana kelapa sawit hasil replanting di lahan plasma Koperasi Perkebunan Sawit (KPS) Tompek Tapian Kandis, Kabupaten […]
PADANG SippSumbar.com– Anggota Komisi VI DPR RI Fraksi PKS, H. Rahmat Saleh, S. Farm., M. IP., meluncurkan program pembagian bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng untuk warga di Kelurahan Binuang Kampung Dalam, Pauh, Kota Padang, pada Jumat (14/11/2025). Program bantuan ini merupakan bagian dari alokasi untuk Sumatera Barat yang mencapai 320 ribu keluarga, di […]