Mahyeldi
Page: 2
Padang Pariaman, SippSumbar.com- Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, menyambut kedatangan Menteri Perdagangan (Mendag) RI, Budi Santoso, di VIP Bandara Internasional Minangkabau (BIM), Kabupaten Padang Pariaman, pada Jumat (9/5/2025). Kunjungan kerja Mendag ini bertujuan untuk meresmikan pelepasan ekspor ikan tuna dari PT Dempo Andalas Sumatera ke Uni Emirat Arab (UEA). “Kami menyambut baik kedatangan Menteri […]
SippSumbar.com– Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengajak seluruh perantau Minang untuk bersatu, menjaga kekompakan, dan berkontribusi membangun kampung halaman. Menurutnya, kontribusi itu dapat ditunjukkan dengan ikut membesarkan Bank Nagari. Sebab sebagai bank milik daerah, nantinya seluruh deviden dari Bank Nagari akan diterima oleh pemerintah provinsi dan kabupaten kota di Sumbar selaku pemegang saham. “Dengan […]
Jakarta, SippSumbar.com- Kerja keras Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah, dalam membina Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) membuahkan hasil gemilang. Beliau menerima penghargaan prestisius sebagai Top Pembina BUMD Award 2025 dari Majalah Top Business dalam acara yang digelar di Jakarta pada Senin (28/04/2025). Penghargaan ini menjadi bukti nyata kepemimpinan Mahyeldi yang berhasil mengantarkan Badan Layanan Umum […]
Padang, SippSumbar.com- Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengadakan acara buka puasa bersama dengan Pengurus dan anggota DHD 45 serta pensiunan pejabat Pemprov Sumbar di Auditorium Gubernuran, Minggu (16/3/2025). Dalam sambutannya, Gubernur menekankan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk penghargaan Pemprov Sumbar terhadap semua pihak yang telah memberikan kontribusi dan jasa besar terhadap pembangunan daerah pada […]
Jakarta, SippSumbar.com– Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, bersama Wakil Gubernur Vasko Ruseimy tampil gagah dalam prosesi pelantikan Kepala Daerah Serentak di Istana Kepresidenan RI pada Kamis (20/02/2025). Selain mengenakan Pakaian Dinas Upacara (PDU) Putih, keduanya juga memakai sepatu pantofel putih merek Yoesani, produk UMKM lokal asal Sumbar. “Alhamdulillah, niat kami bersama Bapak Wagub untuk […]
Magelang, SippSumbar.com– Seluruh kepala daerah di Sumatera Barat (Sumbar) saat ini sedang mengikuti kegiatan retret (pembekalan) yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Provinsi Jawa Tengah. Secara fisik, mereka semua tampak sehat dan siap mengikuti seluruh rangkaian kegiatan retret yang direncanakan berlangsung selama tujuh hari, dari tanggal 21 hingga […]